Colopogonium Mucunoides
Colopogonium Mucunoides
Published by: Admin in Rumput Dan HPT at: 2024-06-12
Ciri-ciri:
Daun berwarna hijau muda (hijau kekuningan).
Permukaan daun berbulu halus.
Syarat Tumbuh:
Dapat tumbuh hingga ketinggian 2000 m dpl, tetapi optimal pada ketinggian 300-1500 m dpl.
Memerlukan curah hujan tahunan lebih dari 1250 mm.
Tahan kering dan dapat tumbuh di semua tekstur tanah, termasuk tanah dengan pH rendah (4,5-5).
Tahan naungan.
Keunggulan:
Kandungan protein tinggi.
Mampu memperbaiki kandungan nitrogen tanah.
Mengurangi penguapan air.
Mengurangi pertumbuhan rumput liar.
Produktivitas: 4-6 ton/ha/panen.
Kandungan Nutrisi:
Bahan Kering (BK): 30%
Protein Kasar (PK): 14,7%
Serat Kasar (SK): 34%